PortalYogya.com - Menjadi pegawai Pertamina memang menjadi impian sebagian orang karena gaji yang didapatkan lumayan cukup besar.
Siapa saja pasti ingin bekerja di perusahaan besar yakni Pertamina dengan gaji yang lumayan besar pula karena merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
Tawaran gaji dan fasilitas yang diberikan Pertamina ini merupakan salah satu yang terbesar di antara pekerjaan di BUMN lain.
Sekelas pegawai Pertamina bagian petugas SPBU saja bisa mendapat gaji sebesar Rp1,9 juta-Rp5,1 Juta per bulannya.
Lantas, berapa sih gaji para pegawai Pertamina dari yang terendah sampai yang terbesar?
Dilansir PortalYogya.com dari laman kelaspekerja.com pada Senin, 6 Maret 2023 berikut besaran gaji pegawai Pertamina terbaru.
Daftar Gaji Pegawai Pertamina Terbaru
Gaji Petugas SPBU: Rp1,9 juta-Rp5,1 Juta
Gaji Customer Service: Rp3,35 juta-Rp3,64 juta
Gaji Pustakawan: Rp4,9 juta-Rp5,2 juta
Gaji Pegawai Magang (Umum): Rp1,76 juta-Rp3,07 juta
Gaji Pegawai Magang (HSE): Rp5,35 juta-Rp5,77 juta
Artikel Terkait
Tuai Komentar Positif! Yolla Yuliana Atlet Voli Cantik Jakarta Pertamina Fastron Jadi Dambaan Setia Netizen
17 Orang Meninggal, Ini Kronologi Lengkap Depo Pertamina Plumpang Terbakar Hingga Merampat ke Rumah Warga
Berdiri Sejak 1974, Ini Profil Lengkap Depo Pertamina Plumpang, TBBM Paling Penting dan Efisien di Indonesia
Bertambah, 18 Orang Meninggal Dunia Dalam Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Berikut Dugaan Sementara
Geram! Erick Thohir Minta Evaluasi dan Audit Kilang Pertamina Yang Dekat Dengan Masyarakat, Harus Ada Solusi