PortalYogya.com – Intip 9 tanda gejala awal sakit jantung yang harus diwaspadai sejak awal menurut Dokter Emasuperr.
Adanya serangan jantung bisa terjadi pada pria maupun wanita, muda maupun tua, perlu diketahui apa saja tanda-tanda gejala awal sakit jantung agar dapat dilakukan penanganan.
Untuk itu, dikutip PortalYogya.com dari YouTube Emasuperr, Sabtu (7/1/2023), intip 9 tanda gejala awal sakit jantung yang harus diwaspadai sejak awal menurut Dokter Emasuperr.
Sakit di dada kiri hingga bahu
Jika merasakan nyeri di area tersebut dan bertahan sekitar 20 menit atau muncul sekali waktu sekitar 10-15 detik secara tiba-tiba.
Gejala ini timbul akibat kematian sel-sel jantung atau ketidakmampuan jantung memompa sel-sel darah ke seluruh tubuh. Jika mengalaminya, itu adalah pertanda awal gangguan pada jantung.
Mengorok saat tidur
Apabila saat tidur mengorok, itu pertanda darah yang dipompa jantung mengalami penumpukan di area paru-paru. Hal ini bisa jadi pertanda bahwa ada yang salah dengan kerja jantung.
Lemah di ranjang
Jika mengalami masalah jantung, kerja jantung dalam memompa darah tidak lancar dan aliran darah akan terhambat pada area alat kelamin baik wanita maupun pria.
Pada pria biasanya akan mengalami disfungsi ereksi, sedangkan pada wanita akan lebih sulit untuk merasa puas karena di area mrs.V menjadi sulit basah.
Artikel Terkait
Kondisi Terkini Tukul Arwana Pasca Menjalani 3 Jenis Terapi untuk Penyakit Stroke, Apa Saja?
Cek Fakta, Penyakit Gagal Ginjal Akut Ada Kaitan dengan Vaksin Covid 19? Ini Kata Kemenkes
Mengenal Alopecia Areata Penyakit Autoimun yang Diderita Istri Will Smith, Seberapa Bahaya?
Nyesel Baru Tahu Sekarang! Ternyata ini 5 Bahaya Minum Teh Bagi Anak Balita, Salah Satunya Risiko Penyakit ABD
Sakti Banget, Deretan Weton ini Mampu Sembuhkan Penyakit Orang Lain, Berkat Naungan lintang Kala Sungsang