PortalYogya.com - Kasus penganiayaan Mario Dandy tak habisnya memantik perhatian publik.
Sosok Mario Dandy kian dihujat masyarakat luas lantaran ulah jahatnya yang telah tega menyiksa seorang anak di bawah umur, David.
Kasus penganiayaan Mario Dandy ini pun semakin merembet terlalu jauh.
Pasalnya, sang ayah yang bernama Rafael Alun Trisambodo kini tengah menjadi incaran KPK lantaran diduga tersandung kasus dugaan pencucian uang.
Kini, tak hanya ayahnya yang disorot, sejumlah Netizen juga turut mengulik kisah asmara Mario Dandy.
Terkait hal itu, media sosial kembali dihebohkan dengan beredarnya sebuah video mesra Mario Dandy bersama dengan seorang wanita.
Dalam rekaman video, Mario Dandy terlihat melemparkan senyuman ke arah kamera dengan ditemani seorang wanita yang di sampingnya.
Kemudian, Mario Dandy tampak tidak ragu mencium pipi wanita tersebut, yang diduga Agnes Gracia Haryanto.
Video kemesraan Mario Dandy yang tengah mencium seorang wanita diduga Agnes ini menjadi viral usai dipublikasikan oleh pengguna Twitter @logikapolitikid.
Pengguna Twitter itu menuliskan kata-kata yang terkesan meledek aksi mesra Mario Dandy.
“Dia akan ttp pergi kok, meskipun kamu sudah mencintainya dgn tulus.” bunyi cuitan, dikutip PortalYogya.com dari akun Twitter @logikapolitik.id pada Rabu, 15 Maret 2023.
"Kapan kita bisa kya gini seperti dulu lagi..,” lanjutnya.
Artikel Terkait
Bulan Maret 2023 Penuh Berkah, 10 Weton ini Diprediksi Akan Kebanjiran Cuan dan Kaya Raya Menurut Primbon Jawa
7 Weton Sambut Rezeki yang Barokah, Akhirnya Kerja Keras Hasilkan Pundi-pundi Uang Besar di Bulan Maret 2023!
10 Weton Punya Kharisma Kuat, Akibatnya Rezeki Semakin Berdatangan dan Sukses di Bulan Maret 2023, Kamu Bukan?
Sejak Kecil Dihadang Rintangan, 10 Weton Mampu Buktikan Hasil Keringatnya Jadi Orang Terpandang Banyak Rezeki
Deretan Weton Terhindar dari Bala Kemiskinan, Suka Berbagi ke Sesama Justru Datangkan Rezeki yang Berlimpah!
Takdirnya Kebanjiran Rezeki! Intip 10 Weton Berlipat Gandakan Harta Kekayaan Sanggup Angkat Derajat Keluarga
Berhasil Tanjaki Tangga Kesuksesan, 5 Weton ini Diprediksi Akan Miliki Masa Depan Cerah dan Rezekinya Mapan!
Bibit-bibit Orang Kaya Baru, Ternyata 8 Weton Tibo Gedhong Ditakdirkan Rezekinya Selalu Lancar Tanpa Halangan!
Gak Perlu Ragu Berbisnis, Sebab 7 Shio ini Berbakat dan Pandai Cetak Cuan Saat Berprofesi Sebagai Pengusaha!
Pemegang Rezeki Terbanyak, Pemilik Weton ini Orangnya Pekerja Keras Sehingga Karir dan Cuan Ikut Melonjak Naik
Tak Hanya Berparas Cantik, Inilah Pemilik Weton Wanita Bisa Datangkan Rezeki dari Segala Arah untuk Suaminya