PortalYogya.com - PT Kusuma Sandang Mekarjaya membuka loker Jogja 2022 untuk 5 admin produksi.
PT Kusuma Sandang Mekarjaya merupakan perusahaan yang bergerak di bidang industri tekstil.
Berikut kualifikasi dan kelengkapan berkas lamaran untuk admin produksi dari PT Kusuma Sandang Mekarjaya.
Baca Juga: Loker Jogja 2022: Minimal SMA, SMK, PT IGP Internasional Butuh 300 Operator Jahit
Kualifikasi
- Perempuan, usia maksimal30 tahun
- Pendidikan minimal SMK
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office
- Sehat jasmani dan rohani
- Mampu bekerja shift (3 shift)
- Bersedia ditempatkan di Yogyakarta
Baca Juga: Loker Jogja: PT Dewi Mahasadu Membutuhkan 300 Operator Produksi
Kelengkapan berkas lamaran
- Surat lamaran
- Daftar riwayat hidup (CV)
- Kartu Ak/1 dari Disnaker
- Scan/fotokopi ijazah dan transkrip nilai
- Scan/fotokopi KTP
- Scan/fotokopi kartu vaksin
- Pas foto terbaru
Baca Juga: Loker Jogja 2022: Minimal SMA, Bale Ayu Resto Membutuhkan 2 Orang Kasir
Berkas lamaran dikirim ke PT Kusuma Sandang Mekarjaya, Jalan Wates KM7,4 Ngentak, Balecatur, Gamping, Sleman, D.I. Yogyakarta.
Artikel Terkait
Loker 2022, PT Petrosea Tbk (Indika Energy Group) Buka Apprenticeship Program 2022 Bagian Sosial Media
Loker 2022, PT Dana Purna Investama Buka Lowongan Kerja Management Trainee Lulusan D3 Teknik Mesin dan Elektro
Loker Jogja 2022: PT Infomedia Nusantara Membutuhkan 160 Orang Call Center
Loker Jogja 2022: PT Infomedia Nusantara Membutuhkan 70 Orang Agent Email dan Live Chat
Loker Jogja 2022: Minimal SMA, Chunda Resto Membutuhkan 6 Waiter atau Waitress